Sabtu, 06 Desember 2014

Jurusan IIS (Ilmu - Ilmu Sosial) Kurikulum 2013







Seperti yang kita tahu bahwa sekolah sekolah saat ini telah menerapkan kurikulum 2013 dimana penjurusan tidak lagi dimulai dari kelas XI (sebelas) melainkan penjurusan dimulai dari awal masuk sekolah yaitu kelas X (Sepuluh) Kelas akan dibagi menjadi 2 bukan jurusan IPA maupun jurusan IPS melainkan menjadi MIA (Matematika dan Ilmu alam) dan IIS (Ilmu - Ilmu sosial)

yang baru dari kurikulum 2013 adalah adanya jurusan mengalami perubahan penjadi peminatan dan juga adanya lintas minat . disini kelas IIS yang sering dianggap orang sebagai IPS-nya kurikulum 2013 ini tidak hanya mempelajari pelajaran umum + IPS (ekonomi , sejarah , Sosiologi atau geografi) saja akan tetapi dengan adanya lintas minat disini siswa MIA akan mendapatkan beberapa pelajaran dasar/utama MIA/IPA (Pilihan :, Fisika , Kimia , Biologi) .

Di SMAN 1 PACIRAN untuk siswa baru yang mendaftar akan mengikiuti psychotest (Baca: Psikotest) dan juga tes untuk peminatan. setelah itu barulah pembagian kelas akan dilakukan. Siswa IIS akan mendapatkan pelajaran sebagai berikut : Agama (sesuai dengan kepercayaan *Kristen,Katolik,Budha,Islam,Konghucu,Hindu*) ,Kewarganegaraan , Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris , Matematika, Sosiologi , Ekonomi , Geografi , Sejaran , Kewirausahaan, Kesenian, dan beberapa pelajaran IPA bergantung dengan jumlah yang tertera pada angket lintas minat

0 komentar:

Posting Komentar

kolom komentar terdapat opsi anonim